--> Skip to main content

Contoh Surat Pernyatan Lengkap (Bertaqwa Tuhan Yang Maha Esa, Politik, Pancasila DSB)


Contoh Surat Pernyataan
Contoh Surat pernyataan, surat pernyataan didalamnya berisi tentang pernyataan diri dengan maksud guna menerangkan bahwa terdapar pihak lain yang pernah dan tidak pernah melakukan sesuatu.


Surat Pernyataan juga bisa diartikan dalam bentuk pernyataan ketika mengemukakan kesediaan dan kesanggupan seseorang dan kelompok agar dapat menanggung segala resiko yang telah berkaitan. Surat pernyatan ini juga berkaitan akan aspek hukum dimana memang harus dibuat diatas kertas dan segel atau kertas yang dibubuhi surat bermaterai.

Untuk pembuatan surat pernyataan ini memang tidak bida dibuat sembarangan karena ada beberapa point penting yang tetap diperhatikan. Berikut ini merupakan cara membuat surat pernyataan. baca juga : Contoh memo bahasa inggris.

POINT PENTING DAN FORMAT SURAT PERNYATAAN

                                                                         
Point pertama yang tetap diperhatikan ketika pembuatan surat pernyataan ini adalah menuliskan nama surat pernyataan yang dapat ditulis menggunakan centering atau ditulis tengah tengah huruf kapital.


Kemudian dari isi pernyatan harus ditulis dengan lengkap seperti  tentang identitas pihak yang membuat surat pernyataan. Kemudian  menuliskan isi surat menggunakan kesungguhan yang ada. Juga tidak lupa agar menyertakan identitas pihak yang menyatakan tentang adanya surat tersebut dibuat dengan pihak lain yang terkait.

SURAT PERNYATAAN
BERTAQWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA

Yang bertanda tangan dibawah ini

N a m a
:
Kadek Agus Ariawan
Tempat Tgl lahir
:
Gobleg, 19-08-1993
NIK
:
5108041908930003
Alamat
:
Banjar Dinas Asah, Desa Gobleg, Banjar, Buleleng, Bali.




Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya bahwa saya bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Demikian surat pernyataan ini di buat dengan dengan sebenar-benarnya untuk di gunakan sebagai salah satu syarat pendaftaran Perangkat Desa di Sekretariat Kantor Perbekel Desa Gobleg Tahun 2019.



Materai
Rp.6.000
 
Gobleg,  17 Januari 2019
Yang membuat pernyataan


(Kadek Agus Ariawan)


SURAT PERNYATAAN
MEMEGANG TEGUH  DAN MENGAMALKAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA, UNDANG-UNDANG DASAR 1945, MEMELIHARA KEUTUHAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA DAN BHINEKA TUNGGAL IKA

Yang bertanda tangan dibawah ini

N a m a
:
Kadek Agus Ariawan
Tempat Tgl lahir
:
Gobleg, 19-08-1993
NIK
:
5108041908930003
Alamat
:
Banjar Dinas Asah, Desa Gobleg, Banjar, Buleleng, Bali.




Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya bahwa saya Memegang Teguh dan Mengamlakan Pancasila sebagai Dasar Negara, Undang-Undang Dasar 1945, Memelihara Keutuhan Negara Kesatuan republik Indonesia dan Bhineka Tunggal Ika.
Demikian surat pernyataan ini di buat dengan dengan sebenar-benarnya untuk di gunakan sebagai syarat pendaftaran Perangkat Desa di Sekretariat Kantor Perbekel Desa Gobleg Tahun 2019.


Materai
Rp.6.000
 
Gobleg,  17 Januari 2019.
Yang membuat pernyataan


(Kadek Agus Ariawan)



SURAT PERNYATAAN
TIDAK SEDANG MENJADI PENGURUS PARTAI POLITIK


Yang bertanda tangan dibawah ini

N a m a
:
Kadek Agus Ariawan
Tempat Tgl lahir
:
Gobleg, 19-08-1993
NIK
:
5108041908930003
Alamat
:
Banjar Dinas Asah, Desa Gobleg, Banjar, Buleleng, Bali.




Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya bahwa saya Tidak Sedang Menjadi Pengurus Partai Politik
Demikian surat pernyataan ini di buat dengan dengan sebenar-benarnya untuk di gunakan sebagai syarat pendaftaran Perangkat Desa di Sekretariat Kantor Perbekel Desa Gobleg Tahun 2019.



Materai
Rp.6.000
 
Gobleg, 17 Januari 2019
Yang membuat pernyataan

(Kadek Agus Ariawan)


SURAT PERNYATAAN
MEMEGANG TEGUH  DAN MENGAMALKAN
 DRESTA ADAT DALEM TAMBLINGAN

Yang bertanda tangan dibawah ini

N a m a
:
Kadek Agus Ariawan
Tempat Tgl lahir
:
Gobleg, 19-08-1993
NIK
:
5108041908930003
Alamat
:
Banjar Dinas Asah, Desa Gobleg, Banjar, Buleleng, Bali.




Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya bahwa saya Memegang Teguh dan Mengamlakan Dresta Adat Dalem Tamblingan.
Demikian surat pernyataan ini di buat dengan dengan sebenar-benarnya untuk di gunakan sebagai syarat pendaftaran Perangkat Desa di Sekretariat Kantor Perbekel Desa Gobleg Tahun 2019.


Materai
Rp.6.000
 
Gobleg  17 Januari 2019.
Yang membuat pernyataan


(Kadek Agus Ariawan)

Nah demikianlah Kumpulan Contoh SuratPernyataan yang dapat digunakan melengkapi persyaratan kerja, semoga bermanfaat.

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar